Sering sekali kita menemukan budaya suatu wilayah perlahan sudah menghilang.
Mulai dari lagu, tarian, bahkan pakaian adat. Nah dalam diskusi kali ini kita lebih fokus terhadap budaya yang menampilkan keterampilan membaca dengan lantunan suara yang khas, yang disebut MAMACA. Bersama Ke Sabik kita akan mengenal lebih dekat dengan budaya mamaca